Dinas Pendidikan Kabupaten Cianjur Bagikan Chromebook, Ini Tujuannya

Dinas Pendidikan Kabupaten Cianjur Bagikan Chromebook, Ini Tujuannya
Bimtek ATK

CIANJUR –  Guna meningkatkan Mutu Pendidikan berbasis Tekhnologi Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga bagikan Chromebook Kepada 31 Sekolah Dasar se- Kabupaten Cianjur, Senin (07/11/2022)

Pembagian tersebut berlangsung di Hotel Delaga- Cipanas dalam acara Bimbingan Tekhnis Pengadaan ATK yang di Pimpin Langsung Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Cianjur (Akib Ibrahim) Saat di Wawancarai Awak Media Akib Ibrahim menuturkan ;

” Jadi Ketika alat ini di serahkan oleh pihak Pengadaan dan di periksa oleh Tim Dinas Pendidikan kemudian di serahkan kepada Pihak Sekolah tapi sebelumnya di berikan dulu pembekalan mengenai tata kelola bagaimana mengelola serta menggunakan peralatan, kemudian yang 2 mengenai cek fisik peralatan yang ada, supaya peralatan yang di terima betul- betul dalam kondisi yang baik sehingga dapat bermanfaat dan bisa berguna untuk meningkatkan Mutu Pendidikan, ” paparnya

Selanjutnya Kadispora Kembali melanjutkan Pemaparan nya Kepada Media terkait Bimbingan Tekhnis Pengadaan ATK tersebut

” Untuk sementara Chromebook yang di bagikan ada 5, untuk lebih detail nya nanti bisa di tanyakan ke Tim nya ya..saya belum cek Barang- barang nya, penyampaian Kita Kepada Kepala Sekolah pertama…Syukuri Bahwa peralatan ini memang di suplai Pemerintah untuk membantu dan meningkatkan Mutu Pendidikan yang kedua Jaga dan rawat barang- barang ini ” pungkas Kadisdikpora. *** (Her)

error: